KEGIATAN

Sejak pembentukannya di awal tahun 2011, Perdami Cabang Bekasi telah melaksanakan serangkaian kegiatan diantaranya :
1. Siang Klinik dengan topik Penatalaksanaan Dry Eye
2. Presentasi Journal Reading
3. Presentasi ‘product knowledge Pt.Sanbe tentang pengobatan tetes mata antibiotika pada kasus Konjungtivitis.
4. Pengurusan resertifikasi anggota
5. Pembahasan Pedoman Pelaksanaan Kegiatan Baksos Katarak
6. Pembentukan Tim Pelaksana Baksos Katarak Perdami Cabang Bekasi
7. Pelaksanaan kegiatan Baksos Katarak Mandiri di RS Elisabeth
8. Pelaksanaan kegiatan Baksos Katarak Berbasis Multisenter di RS Mekarsari Dan RS Jatimulya
9. Pelaksanaan kegiatan Baksos Katarak bekerjasama dengan SPBK PP Perdami di RS Awal Bros
10.Penandatanganan Piagam Kerjasama dengan berbagai ormas dalam kegiatan PGPK di wilayah Bekasi.
11.Audiensi dengan Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi.
12.Pelaksanaan program kegiatan penanggulangan gangguan penglihatan pada anak sekolah, dengan pemeriksaan visus/refraksi dan pembagian kacamata gratis.
13.Acara Halal Bil Halal 2011 dan 2012.
14.Rapat Pengurus dan Rapt Anggota.
15.Pengelolaan webblog Perdami Cabang Bekasi dan Facebook Perdami Bekasi, page Forum Perdami.

Leave a comment